5 Jenis Bahan Pengawet Makanan Alami
www.warunghijau.com - Bahan pengawet makanan merupakan zat aditif yang bermanfaat untuk mempertahankan waktu pakai suatu produk atau bahan makanan. Zat aditif sendiri merupakan bahan kimia yang ditambahkan untuk meningkatkan tampilan, rasa, atau tekstur makanan.
Baca juga : 4 Jenis Bahan Pengawet yang Berbahaya
Zat pengawet dapat mencegah perubahan lemak dan minyak dalam makanan selama dimasak.
Sejumlah bahan pengawet pada buah segar juga bisa mempertahankan kesegaran buah. Zat pengawet bisa mencegah perubahan warna pada daging buah akibat paparan udara.
Bahan Pengawet makanan dapat juga bisa berasal dari bahan-bahan alami. Pengawetan makanan sebenarnya merupakan salah satu teknologi pangan tertua. Proses pembuatan bahan pengawet awalnya memadukan penggunaan bahan alami dengan sejumlah teknik, seperti pengeringan, pendinginan, dan pembekuan.
Baca juga : 3 Teknik Pengawetan Garam pada Makanan
Beberapa bahan pengawet alami yang biasanya digunakan untuk membuat makanan lebih tahan lama antara lain:
1. Garam.
2. Gula.
3. Bawang Putih.
4. Cuka.
5. Jus Lemon.
Bahan Pengawet alami dapat diaplikasikan pada bebrapa jenis teknik pengawetan makanan atau bahan makanan, seperti halnya pengawetan ikan dengan penambahan garam sebagai proses pengaraman guna untuk proses pengawetan.
Penting untuk memerhatikan jenis bahan pengawet yang digunakan dalam makanan yang akan Anda konsumsi. Pastikan bahan pengawet yang digunakan aman, dan sebisa mungkin jangan mengonsumsinya secara berlebihan.
Bagi masyarakat Indonesia yang sangat besar dan memerlukan suatu produk guna kebutuhan tertentu terutama produk makanan dan minuman ataupun bahan makanan dan minuman maka sangat penting sekali kita mengenal dan mengerti bahan pengawet jenis apa saja yang aman dan alami untuk digunakan di kehidupan segari-hari, baik digunakan untuk dikosumsi ataupun sebagai bumbu utama masakan, mari kita berbagi ilmu dan pengetahuan dengan share, like dan komen kritik dan saran di komom komentar.
Baca juga : 4 Kandungan Garam yang Merugikan
Leave your comment
Note: HTML is not translated!